Assalamu'alaikum ,  welcome  |  sign in  |  registered now  |  Nurisfm Network
Naskah tentang Ilmu Agama Islam dalam media ini diambil dan disusun dari berbagai sumber. Tidak tercantumnya sumber dan penulis, bermaksud untuk penyajian ilmu yang 'netral' semata. Mudah-mudahan menjadikan amal baik bagi penulisnya dan mendatangkan kebaikan bagi sesama. Kelemahan dan kekurangan serta segala yang kurang berkenan dihati mohon dimaafkan. Apabila ada pihak yang keberatan atau merasa dirugikan dimohonkan menghubungi Admin (Abu Azka). Dan untuk naskah-naskah ilmu pengetahuan umum, Insya Allah akan dicantumkan sumber dan atau penulisnya. Mohon Maaf sebelumnya, sekian dan terima kasih ^-^

Menepis Pelemah Iman Dan Mengembalikan Kekuatannya

Written By Rudianto on Kamis, 18 November 2010 | 16.40

Fenomena lemahnya iman termasuk sesuatu yang menyebar dihati sebagian umat islam. Banyak orang yang mengadu karena kekerasan hatinya, Seperti :

- Saya merasa hati saya semakin keras (untuk menerima kebenaran).

- Saya merasakan iman dihati ini seperti didalam jurang.

- Mengapa saya durhaka sekali kepada Allah ?.

Ungkapan-ungkapan-tersebut diatas mengesankan adanya penyakit di dalam hati, yang merupakan sumber segala musibah.

Topik yang sangat sensitif dan sekaligus esensial. Al-Qalbu (hati) dinamakan Qalban karena proses perubahannya yang begitu cepat. Rasulullah bersabda:" Dinamakan hati (qolbu) karena perubahannya. Sungguh perubahan hati itu bulu yang menempel di pangkal pohon yang diubah oleh hembusan angin secara terbalik," (HR. Ahmad)

Namun hanya Allah-lah yang dapat mengubah dan menukar hati manusia sebagaimana Rasulullah SAW bersabda :

" Ya Allah yang membolak balikkan hati-hati manusia, Tetapkankah hati kami untuk senantiasa taat kepada-Mu".(HR. Muslim)

Bersambung....

0 komentar:

Posting Komentar